KLASIFIKASI KOMPUTER
KLASIFIKASI
KOMPUTER
Berdasarkan data yang diolah
Berdasarkan
sinyal masukan, komputer dapat diklasifikasikan menjadi
1.
Komputer Analog
Digunakan
untuk data yang bersifat bukan angka, tetapi berbentuk fisik (arus, temperatur,
kecepatan dll).
- Output yang dihasilkan umumnya untuk pengaturan atau
pengontrolan (misal : kontrol katup, kontrol temperatur, dll).
- Banyak digunakan pada industri kimia, pembangkit
listrik, penyulingan minyak, dll.
- Keuntungan penggunaan komputer analog adalah
kemampuannya untuk menerima data dalam bentuk fisik dan langsung mengolahnya
tanpa melalui proses konversi data sehingga proses sangat cepat.
- Kerugiannya :
- Saat
melakukan pemrosesan terkadang kurang tepat
- Tidak
terstruktur dan kurang multifungsi sehingga terbatas pada pemakaian
tertentu
- Hanya
dapat digunakan untuk memecahkan suatu masalah yang spesifik (khusus)
- Kurang
akurat untuk memproses data ataupun program yang notabene merupakan
angka-angka
- Memiliki komponen yang cukup banyak sehingga tidak efisien
- Contoh : komputer penghitung aliran BBM dalam SPBU
- Saat melakukan pemrosesan terkadang kurang tepat
- Tidak terstruktur dan kurang multifungsi sehingga terbatas pada pemakaian tertentu
- Hanya dapat digunakan untuk memecahkan suatu masalah yang spesifik (khusus)
- Kurang akurat untuk memproses data ataupun program yang notabene merupakan angka-angka
- Memiliki komponen yang cukup banyak sehingga tidak efisien
2.
Komputer Digital
menerima masukan digital, merupakan
komputer kebanyakan yang kita kenal.Digunakan
untuk data dalam bentuk angka atau huruf.
- Banyak digunakan dalam aplikasi Bisnis dan teknik.
- Pada umumnya memiliki ukuran yang lebih kecil
dibandingkan dengan komputer analog.
- Data prosesing lebih cepat.
- Dapat menyimpan data selama dibutuhkan oleh proses.
- Dapat melakukan operasi logika (membandingkan).
- Data yang sudah dimasukan dapat dikoreksi atau
dihapus.
- Output dapat berupa angka, huruf, grafik maupun
gambar.
kelebihan komputer digital
kelebihan komputer digital
- Keakuratan memproses data yang lebih
besar dibanding komputer analog
- Dapat melakukan aktivitas operasi logika
dengan membandingkan dua buah nilai serta
menentukan hasilnya
- Dapat melakukan penyimpanan data
- Dapat melakukan editing terhadap data
yang telah dimasukkan
- Data yang dihasilkan dari komputer ini
dapat berupa huruf, angka, grafik maupun angka
3
Komputer hibrid
Menerima masukan analog dan digital. Digunakan untuk aplikasi khusus yang memerlukan penyelesaian cepat (seperti komputer analog) dan akurat (seperti komputer digital).
Menerima masukan analog dan digital. Digunakan untuk aplikasi khusus yang memerlukan penyelesaian cepat (seperti komputer analog) dan akurat (seperti komputer digital).
Komputer Berdasarkan
Penggunaanya
1.
Berdasarkan penggunaanya komputer digolongkan menjadi
:
1. Special-Purpose
Komputer (komputer untuk
tujuan khusus)
Komputer ini dirancang untuk menyelesaikan suatu masalah yang khusus,
biasanya hanya berupa satu masalah saja, komputer ini dapat berupa komputer
digital atau komputer analog, dan umumnya komputer analog adalah
special-purpose komputer. Komputer ini banyak dikembangkan untuk pengontrolan
yang otomatis pada proses-proses industry
2. General-Purpose
Komputer (komputer untuk
tujuan umum)
Komputer ini dirancang untuk menyelesaikan bermacam masalah, dapat
menggunakan beberapa program yang dapat menyelasaikan jenis permasalahan yang
berbeda, karena komputer ini tidak dirancang untuk masalah secara
khusus.misalnya aplikasi bisnis, teknik, pendidikan, pengolahan kata, permainan
dan lain-lain
General-Purpose Komputer dapat berupa kompuer digital maupun komputer
analog, tetapi pada umunya komputer digital adalah general-purpose computer
Komputer Berdasarkan
Ukurannya
Komputer yang dibedakan berdasakan bentuk dan ukuran fisik dibedakan atas ;
1. Tower (Menara),
2. Desktop (Meja)
3. Portable
4. Notebook
5. Subnotebook
6. Palmtop
Komputer Berdasarkan
kemampuannya
Komuter ini digolongkan menjadi
1. Komputer Pribadi (Personal
Computer)
adalah komputer yang ditujukan untuk satu pemakai dengan satu pemakaian
program aplikasi saat tertentu. Komputer ini biasanya digunakan untuk
kepentingan rumah tangga seperti untuk menulis dokument, membuat gambar,
mencetak dokumen, mendengarkan MP3, Melihat VCD atau DVD serta untuk permainan
atau game.
2. Super Komputer (Mainframe)
adalah komputer yang processornya mempunyai kemampuan besar karena
ditujukan untuk banyak pemakai. Karena bentuknya yang besar, maka tempat untuk
menyimpannyapun adalah cukup luas. Komputer ini digunakan dengan tujuan khusus
seperti untuk menangani data-data perusahaan, mendesain gedung-gedung
bertingkat tinggi, mendesain pesawat terbang, menganalisa molekul-molekul,
serta digunakan untuk server website. Perusahaan website ternama seperti
: Google, Yahoo, Amazon, dan Altavista menggunakan komputer
jenis ini untuk digunakan sebagai server.
3. Dedicated Computer
merupakan komputer yang digunakan untuk keperluan tertentu. Contoh yang
paling sering digunakan adalah video game. Untuk bentuknya video game saat ini
dapat ditemui dengan berbagai ukuran, mulai ukuran yang kecil sehingga dapat
dibawa tangan, seperti PS Portable, hingga ukuran yang besar seperti PS1, PS2,
PS3, X-Box, Sega atau Nitendo. Pada umumnya untuk Video game telah dilengkapo
dengan Joystick untuk menjalankannya.
4. Embedded Computer
merupakan komputer yang telah tertanam pada sebuah perangkat atau alat
tertentu. Komputer jenis ini digunakan sebagai unit kontrol untuk melakukan
pengaturan terhadap sebuah perangkat atau peralatan yang membutuhkan
pengendalian secara otomatis. Contoh perangkat ini adalah telephone,
robot, pesawat terbang, mobil, pendingin ruangan, peluru kendali, dan lain sebagainya.
Golongan komputer berdasarkan
instalasi
1.
Komputer pribadi (Personal computer)
Komputer jenis ini biasanya digunakan untuk sendiri
dan tidak terhubung dengan komputer-komputer lainnya.
2.
Komputer jaringan (Network computer)Komputer jenis ini tersambung
ke komputer lain melalui media komunikasi tertentu seperti switch, hub, dan
lainnya. yang dalam pengoperasiannya diatur oleh satu atau beberapa komputer
server.
Komentar
Posting Komentar